Indonesia pernah mengalami masa pemerintahan otoritarianisme selama lebih dari 30 tahun di bawah pemerintahan Presiden Soeharto, yang berkuasa dari 1967 hingga 1998. Pemerintahan Soeharto dikenal dengan sebutan Orde Baru, yang berfokus pada pengendalian sosial, politik, dan ekonomi yang ketat. Pemerintahan… Continue Reading →